Sunday, January 22, 2017

Cara Membuat Pertanyaan Nama Saat Orang Masuk blog

Kali ini ane mau share tentang bagaimana cara memberi pertanyaan saat ada orang yang berkunjung ke blog kita ni gan.
Pasti kalian pernah kan menjumpai blog yang seperti ini ?
Nah untuk menambah widget seperti itu sebenernya sangatlah Gambang sekali gan,
Oke langsung saja simak langkah langkahnya sebagai berikut :

1 .pertama kalian klik tata letak > tambah gadget > html/javascript
2. Nah setelah itu akan muncul seperti gambar berikut :
3. sekarang kalian Copy code berikut lalu pastekan di dalam javascript tersebut tepat yang saya beri tanda panah, maaf kalau panahnya acak acakan wkwk :D
KODE :
<script>
var namaku = window.prompt("masukkan nama kamu....")
window.alert(namaku+" selamat datang di blog ini")
</script>

4. Sekarang kalian save dan lihat hasilnya.

Cara ceknya :
Biar jelas nih saya kasih tau sekalian wkwk
:
Setelah di save maka secara langsung akan kembali ke dasbor , lalu kalian klik "LIHAT BLOG"

:
Kalian masuk ke bar browser kalian kemudian kalian tulis alamat/domain blog kalian mudah bukan ?

Lapor jika work bro . . . . .

Semoga bermanfaat dan menambah wawasan untuk sobat sekalian :)

Related Posts

Cara Membuat Pertanyaan Nama Saat Orang Masuk blog
4/ 5
Oleh