Batuan beku adalah jenis batu yang terbentuk karena pembekuan magma dan lava. Di dalam bumi terdapat batuan yang masih cair dan sangat panas.
Contoh beberapa batuan beku dan cara pembentukannya :
1. BATU APUNG
CIRI CIRI :
warna keabu abuan,berpori pori,betgelembung,ringan,terapung dalam air.
CARA PEMBENTUKAN :
dari pendinginan magma yang bergelombang gelembung gas.
2. BATU OBSIDIAN
CIRI CIRI :
Hitam,sperti kaca,tidak ada kristal kristal.
CARA PEMBENTUKAN :
terbentuk dari lava permukaan yang mendingin dengan cepat.
3. BATU GRANIT
CIRI CIRI :
Terdiri atas kristal kristal kasar,warna putih sampai abu abu, kadang kadang jingga.
CARA PEMBENTUKAN :
Dari pendinginan magma yang terjadi dengan lambat di dalam permukaan bumi.
4. BATU BASAL
CIRI CIRI :
Terdiri atas kristal kristal yang sangat kecil,berwarna hijau keabu abuan dan berlubang lubang.
CARA PEMBENTUKAN :
Dari pendinginan lava yang mengandung gelembung gas,tetapi gasnya telah meluap.
Contoh beberapa batuan beku dan cara pembentukannya :
1. BATU APUNG
CIRI CIRI :
warna keabu abuan,berpori pori,betgelembung,ringan,terapung dalam air.
CARA PEMBENTUKAN :
dari pendinginan magma yang bergelombang gelembung gas.
2. BATU OBSIDIAN
CIRI CIRI :
Hitam,sperti kaca,tidak ada kristal kristal.
CARA PEMBENTUKAN :
terbentuk dari lava permukaan yang mendingin dengan cepat.
3. BATU GRANIT
CIRI CIRI :
Terdiri atas kristal kristal kasar,warna putih sampai abu abu, kadang kadang jingga.
CARA PEMBENTUKAN :
Dari pendinginan magma yang terjadi dengan lambat di dalam permukaan bumi.
4. BATU BASAL
CIRI CIRI :
Terdiri atas kristal kristal yang sangat kecil,berwarna hijau keabu abuan dan berlubang lubang.
CARA PEMBENTUKAN :
Dari pendinginan lava yang mengandung gelembung gas,tetapi gasnya telah meluap.
Jenis dan ciri batuan beku
4/
5
Oleh
Unknown